PT JFE Steel Galvanizing Indonesia |
Mendirikan pabrik pada tahun 2013 di kawasan industri MM2100. JFE Steel Galvanizing Indonesia perusahaan atas Penanaman Modal Asing PMA sekaligus anak dari JFE Steel Corporation berasal dari Jepang
Pabrik ini memiliki fasilitas produksi hingga 20.000 perbulan dan bisa mencapai 400.000 per/tahun memproduksi Seet Metal (Lembaran Baja Galvanis)
Produk yang telah di produksi akan langsung dikirim ke perusahaan Assembly maupun manufactur komponen kendaraan roda dua dan empat atau lebih
Peting berikut tata cara melemar pekerjaan di PT JFE Steel Galvanizing Indonesia, dengan membaca terlebih dahulu untuk kualifikasi sesuai dengan sobat
Loker PT JFE Steel Galvanizing Indonesia
Posisi : Mechanical Junior OperatorKualifikasi :
Alamat PT JFE Steel Galvanizing Indonesia
Kawasan Industri MM2100
- Pendidikan SMK, Jurusan Teknik Mesin (lebih disukai Teknik Mesin Industri)
- Berpengalaman 2 sampai 3 tahun di bidang mechanical maintenance
- Memahami sistem hidraulik, pneumatik dan plant maintenance
- Dapat membaca gambar teknik dan membuat sketsa
- Menguasai penggunan dasar komputer
- Belum pernah mengikuti seleksi di PT. JFE Steel Galvanizing Indonesia untuk posisi tersebut
- Melaksanakan jadwal preventif, korektif dan predictive maintenance termasuk inspeksi mesin
- Melakukan pemecahan masalah pada peralatan & permesinan terutama masalah mekanik
Bila sobat semua memenuhi persyaratan di atas dan berminat untuk melamar di PT JFE Steel Galvanizing Indonesia silahakan kirim CV terbaru Via email yang sudah di sediakan dibawah ini
- Subjek : MTC-OPR2024
- Kirim CV format PDF maksimal 500kb
- Penempatan cikarang
Alamat PT JFE Steel Galvanizing Indonesia
Kawasan Industri MM2100
Jln Aru Blok F, Sukasejati
Cikarang Selatan, Bekasi
Informasi lebih lanjut
Q : Pertanyaan
A : Kami Menjawab
- Q : Kapan loker ini ditutup ?
- A : Berkas terakhir kami terima pada tanggal 23 Maret 2024
- Q : Apakah tidak sesuai persyaratan boleh melamar ?
- A : Hanya kandidat sesuai dengan kualifikasi yang akan di proses ke tahap berikutnya
Yu gabung group loker kami : https://t.me/lokerterbaru01
Proses recruiment kandidat tidak di pungut biaya sepeserpun